Top Ad

Header Ads

Prediksi Pertandingan AC Milan vs Bologna 07 Mei 2019





Suhu Bola Jitu - Pada tengah pekan ini, Serie-A kembali berlanjut. Serie-A sendiri sudah memasuki pekan ke-35. Salah satu laga dalam pekan ke-35 adalah laga AC Milan melawan Bologna.

AC Milan datang pada laga ini dengan modal yang tidak terlalu baik. Pada akhir pekan lalu, AC Milan menelan kekalahan 0-2 dari Torino.

Secara tren permainan, AC Milan sesungguhnya sedang dalam dalam kondisi tak terlalu baik. Pada lima laga sebelumnya, “Setan Merah Italia” ini, hanya meraih sekali kemenangan, sekali imbang dan 3 kali kalah.

Sementara itu, Bologna sedang dalam kondisi yang lebih baik. Pada lima laga terakhir, Bologna sukses meraih 3 kali kemenangan, seimbang dan sekali kalah. Secara posisi, Bologna menempati posisi ke-14 dengan mengumpulkan 37 poin.

Kedua klub ini sudah bertemu 3 kali pada musim 2018/2019 ini. Pada 3 laga tadi, AC Milan lebih dominan ketika menghadapi Bologna. Tercatat, 3 laga kedua klub ini AC Milan meraih 2 kemenangan dan sekali meraih hasil imbang.

AC Milan akan bermain dikandang sendiri. Motivasi lolos ke Liga Champions Eropa di musim depan, membuat pemain Milan akan bermain lebih spartan. Namun, Bologna datang dengan kondisi yang lebih baik. Melihat keadaan kedua klub tadi, diprediksi laga ini akan berakhir dengan hasil imbang.

Pertandingan : AC Milan vs Bologna
Liga : Serie-A
Hari/Tanggal : Selasa/ 07 Mei 2019
Pukul : 01.30 WIB
Stadion : Stadio Giuseppe Meazza (Milano)
Siaran TV : Bein Sport

Prediksi susunan pemain AC Milan vs Bologna 07 Mei 2019 :
AC Milan (4-3-3) : G.Donnarumma; Abate, Zapata, Caldara, R.Rodriguez; Kessie, Montolivo, Suso; Calhanoglu, Cutrone, Piatek.
Bologna (4-3-3) : Mirante; M’baye, Torosidis, Masina, Krafth; Poli, Crisetig, Pulgar; Palacio, Destro, Okwonkwo.

Head to head AC Milan vs Bologna
19/12/18 SEA Bologna 0 – 0 Milan
29/04/18 SEA Bologna 1 – 2 Milan
11/12/17 SEA Milan 2 – 1 Bologna

Lima pertandingan terakhir AC Milan
07/04/19 SEA Juventus 2 – 1 Milan
14/04/19 SEA Milan 1 – 0 Lazio
20/04/19 SEA Parma 1 – 1 Milan
25/04/19 COI Milan 0 – 1 Lazio
29/04/19 SEA Torino 2 – 0 Milan

Lima pertandingan terakhir Bologna
05/04/19 SEA Atalanta 4 – 1 Bologna
09/04/19 SEA Bologna 3 – 0 Chievo
14/04/19 SEA Fiorentina 0 – 0 Bologna
20/04/19 SEA Bologna 3 – 0 Sampdoria
27/04/19 SEA Bologna 3 – 1 Empoli

Prediksi Pertandingan AC Milan vs Bologna 07 Mei 2019 Suhu Bola Jitu
AC Milan 2 - 0 Bologna

Post a Comment

0 Comments